SEKILAS INFO
25-10-2025
  • 2 bulan yang lalu / Dirgahayu Republik Indonesia Ke-80, “Bersatu, Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”, Minggu 17 Agustus 2025
  • 2 bulan yang lalu / Selamat Hari Pramuka Ke-64,”Kolaborasi untuk Membangun Ketahanan Bangsa” Kamis, 14 Agustus 2025
  • 3 bulan yang lalu / Selamat Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2025 #PagiCeriaHAN2025, Rabu 23 Juli 2025
19
Okt 2025
0
Tim Pramuka SMPN 6 Tanjungpandan Bawa Pulang 5 Piala dari Perlombaan Gugus Depan di SMKN 1 Tanjungpandan

Penulis: Richy Antoni, S.Pd

Kabar membanggakan dibawa oleh Tim Pramuka SMPN 6 Tanjungpandan. Mereka membawa pulang 5 piala dari perlombaan di SMKN 1 Tanjungpandan. Perlombaan ini dilaksanakan pada hari Minggu 19 Oktober 2025 dalam rangka HUT Gugus Depan SMK Negeri 1 Tanjungpandan. Adapun perlombaan yang dimenangkan adalah

Juara Harapan 2 Senam Kreasi Semaphore, yang diikuti oleh:

1.Rifki Fahrezi, 9B

2.Raju Geoloris, 9D

3.Ziqoh Al Fatah, 7A

4.Azhril Ardan .F, 7B

5.Faris Alfairuz, 7B

6.Seftyana Budi N, 7B

7.Alsyah Agra Suratman, 7C

8.Zahra Candys, 9E

9.Chairani Nadya P, 9E

10.Athisa Ilmatilah, 9A

11.Nadira Shaqila R, 8A

12.Ania Melyani P, 8D

13.Kalisya Fadhila K, 8D

14.Keyla Maharani, 9D

15.Indina Anandapa W, 7B

16.Izzara Dania Hafi, 7B

Juara  Harapan 2 Lomba Tandu Darurat Putra, yang diikuti oleh:

1.Rhevan Apriano, 9B

2.Raka Fandiansyah, 8C

Juara  2 Lomba Tandu Darurat Putri, yang diikuti oleh:

1.Nadin Anawiyah, 9A

2.Gicella Ayu Anisa, 9D


Juara 1 Pionering Gapura Putra, yang diikuti oleh:

1.Defri Dwi .P, 9E

2.Rivel Fadratul .R, 9A

3.Muhammad Zikri, 9B

4.Restu Amil Syah, 9B

5.Akbar Tri Whardana, 9D

6.Dhaby Tri Handika, 8B

Juara 3 Pionering Gapura Putri, yang diikuti oleh:

1.Septianti Dwi A, 9E

2.Silva Caesar Haidari, 9A

3.Retisyah Dwi K, 9A

4.Dinda Riezkytha, 9C

5.Indi Amelia, 9C

6.Linze Delicadeza L, 8E

Para siswa hebat ini sudah melakukan latihan sejak pertengahan Bulan September dengan bimbingan dari Kak Elinda, Kak Habib dan Kak Lilis. Mereka latihan setelah pulang sekolah, bahkan tak jarang latihan saat libur sekolah di hari Sabtu dan Minggu. Namun latihan keras itu terbayar sudah dengan 5 piala yang berjejer rapi di etalase sekolah. “Mengikuti perlombaan ini akan meningkatkan kepercayaan diri kami serta mendapatkan pengalaman berharga dan menumbuhkan semangat kompetitif yang positif, tetap semangat jangan pantang menyerah untuk event selanjutnya.” Ucap Septianti Dwi dari kelas 9E dengan bangga.

Sukses selalu untuk Tim Pramuka SMPN 6 Tanjungpandan semoga semakin kompak dan sukses di perlombaan selanjutnya.

Galeri Foto: https://smpn6tp.sch.id/galeri/lomba-pramuka-hut-gudep-smkn-1-tanjungpandan-2025/

Data Sekolah

SMP Negeri 6 Tanjungpandan

NPSN : 10900433

Jl. A. Yani No.03 Tanjungpandan Belitung
KEC. Tanjungpandan
KAB. Belitung
PROV. Kepulauan Bangka Belitung
KODE POS 33412

Lokasi Sekolah